jump to navigation

Perjalanan Hidup Maret 31, 2008

Posted by safruddin in Inspirasi.
trackback

Dalam suatu perjalanan hidup, cita-cita terbesar adalah menuju kesempurnaan. Ada kalanya kita mesti berjuang, serta belajar menyingkap segala rahasia kehidupan.

Perjalanan menuju kesempurnaan adalah proses yang menentukan setiap tapak langkah kita. Setiap hembusan nafas, detik jantung, dari siang menuju malam. Semua menuju titik yang sama, kesempurnaan.

Setiap insan mempunyai hak yang sama atas waktu. Tidak ada seorangpun melebihi dari yang lain. Namun tak jarang setiap kita berbeda dalam menentukan sikapnya. Ada yang berjuang untuk melaluinya dengan membunuh waktu. Tidak pula sedikit yang merasakan sempitnya kesempatan yang dia ada.

Apa rahsia terbesar dalam hidup ini? Melewati hari ini dengan penuh makna. Makna tentang cinta, ilmu, dan iman. Dengan cinta hidup menjadi indah. Dengan ilmu hidup menjadi mudah. Dan dengan iman hidup menjadi terarah.

Jean-Francois Champollion dicatat dalam sejarah dunia sebagai orang pertama yang berhasil membaca huruf Mesir kuno yang telah dilupakan ribuan tahun. Ternyata kemampuannya ini didukung oleh pengetahuan bahasa yang telah dikembangkannya sejak kecil ketika berusia 11 tahun, Champollion telah menguasai bahasa Latin, Yunani, dan Ibrani. Dua tahun kemudian ia juga mempelajari bahasa Arab, Syria, Chaldea, dan Koptik.

Di tahun 1822, pada usia 32 tahun, Champollion selesai menterjemahkan batu Rosetta yang menjadi kunci pembacaan naskah Hieroglif Mesir kuno.

Hidup ini merupakan proses pembelajaran menuju lebih baik dan memahami akan cinta yang Allah SWT berikan buat manusia di dunia ini.

Note : 

Rahasia terbesar dalam hidup: Melewati hari ini dengan penuh makna. Makna tentang cinta, ilmu, dan iman. Dengan cinta hidup menjadi indah. Dengan ilmu hidup menjadi mudah. Dan dengan iman hidup menjadi terarah.

Komentar»

1. Ferly - April 11, 2008

Btul Bgt bro…. gue setuju bgt…
kata-katanya Maknyus….

2. dinna - April 29, 2008

so nice…..so sweet

3. Kurniawan - Mei 8, 2008

ya btul

4. nirzanova - Mei 10, 2008

bagus bgt. kok bisa sih tercetus kata2 spt itu?? padahal kadang mengungkapkan sesuatu itu dengan kata2 sulit buat ku.

5. wahyu - Mei 20, 2008

sangat mengesankan. semoaga orang lain terinspirasi dengan tulisan anda.

6. sonicasd@plasa.com - Mei 24, 2008

So sweeeeeeeeeet

7. patiharaw - Mei 28, 2008

tengkyu banget atas tulisan nya bro
may God bless you

8. Ropiq - Mei 28, 2008

Mksh bngt ya!
Kata2nya bs jd prinsip hidupku.

9. widd - Mei 28, 2008

menyentuh buangeet…..perfect

10. Andre Rhezpector - Juni 26, 2008

Macho2 kata-katanya,,

pantas banget jadi panduan hidup..

11. NiXu Boy - Juli 23, 2008

wwwwwwwwwwwwwwwwwwwweeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeeee . .
eic eic . . . . .
biasa kok . . . .

12. TAUFIK NUGROHO - Juli 23, 2008

bagus bgt kawan…….aq titip lam kenal aja nick q…….setya_pribadi.add aq ya…hehehe yg pk mig33

13. dwi - Juli 24, 2008

hidup memang perjalanan yang penuh liku dunia.

14. rickaheryanto - Juli 29, 2008

kita hrs hadapi smua tantangan hidup dgn lapang dada n anggp sj smua itu sbagai pemicu smngat kt

15. puti - Agustus 1, 2008

nice blog, gw bakal sering mampir neee
next time, ajarin gw yawh please…………..

16. elchy - Agustus 2, 2008

Yapz…btul bngt tuch…. s7..s7…

17. Abdie - Agustus 15, 2008

thank’s bro mga kta2 loe itu bsa jd pegangan dlm perjlanan hidup,boeat akoe n temen.!!!!!!!!!

18. Isnan R. Pawennei - September 4, 2008

Great…Mas Safrudin..i really enjoy reading all ….izinkan saya untuk menyadur beberapa kumpulan kata-kat mutiara & lainnya unt sy share pada temen2…

19. DONA - September 10, 2008

jalani hidup tenang2lah seperti ‘KARANG’….!!!

20. Abazahrah - September 17, 2008

Sip mas…
Tapi kaya yang di kuis sctv
yang dilontarkan oleh group bajaj he he he..
hayo siapa yang duluan

21. Asep Taufik S - September 25, 2008

wah….. kata- kata sangat bagus
membantu saya dalam berinpirasi ………..
terima kasih……..

22. andre - Oktober 31, 2008

bagus bgggggggtttttt..
kata-kata nya dalem,ha ha ha..

23. yana - November 28, 2008

awesome….

24. fadila - Agustus 23, 2009

Assalamualaikum….

Bang syafruddin bagus deh kata2nya…boleh yah belajar menulis?

syukran


Tinggalkan komentar